PENGARUH GAJI, TINGKAT PENDIDIKAN, DAN KEY PERFORMANCE INDICATOR TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT ROYAL EXPRESS INDONESIA

A'YUN, NIDA (2021) PENGARUH GAJI, TINGKAT PENDIDIKAN, DAN KEY PERFORMANCE INDICATOR TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT ROYAL EXPRESS INDONESIA. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
17211014 - ABSTRAK A'YUNNIDA.pdf

Download (141kB)
[img] Text
17211014 - BAB I A'YUNNIDA.pdf

Download (72kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaji (X1), tingkat pendidikan (X2), key peformance indicator (X3) terhadap kinerja karyawan (Y). Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode regresi linier berganda, dimana populasinya adalah karyawan PT. Royal Express Indonesia agen Surabaya dengan jumlah 112 karyawan. Sampel yang digunakan sebagai subyek dalam penelitian ini sejumlah 53 karyawan, serta obyeknya ialah gaji, tingkat pendidikan, key performance indicator, dan kinerja karyawan, teknik pengumpulan data ialah dengan kuesioner. Hasil dari penelitian ini adalah yaitu variabel gaji, variabel tingkat pendidikan dan variabel key performance indicator sangat berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Royal Express Indonesia agen Surabaya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Gaji, Tingkat Pendidikan, Key Performance Indicator.
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 11 Oct 2021 11:57
Last Modified: 11 Oct 2021 11:57
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2337

Actions (login required)

View Item View Item