PENGARUH HARGA PRODUK PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DONAT AZKHI SIDOARJO

FIRDAUS, DOOHAN MUGHNY (2021) PENGARUH HARGA PRODUK PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DONAT AZKHI SIDOARJO. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAK - DOOHAN MUGHNY FIRDAUS - 17210714.pdf

Download (190kB)
[img] Text
BAB I - DOOHAN MUGHNY FIRDAUS - 17210714.pdf

Download (160kB)
[img] Text
JURNAL - DOOHAN MUGHNY FIRDAUS - 17210714.pdf

Download (254kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah harga, produk, pelayanan dan lokasi dapat memberikan pengaruh pada keputusan konsumen dalam membeli suatu produk pada objek yang diteliti. Objek yang diteliti pada penelitian ini adalah UMKM yang bergerak dibidang makanan dengan nama Donat Azkhi yang berlokasi di Sidoarjo. Populasi pada penelitian ini diperoleh sebanyak 30 orang menggunakan teknikpengambilan sampel yaitu sampling penuh/total sampling dan diperoleh 16 orang berjenis kelamin laki-laki dan 14 orang berjenis perempuan. Data penelitian ini diperoleh melalui kuesioner, dokumentasi, observasi dan wawancara guna memperoleh data yang dibutuhkan pada penelitian. Teknik analisis datapada penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode survei untuk memahami nilai rata-rata keputusan pembelian dengan menggunakan nilai rata-rata yang telah dikelompokkan pada 5 kategori yakni 1.00 – 1.49 (tidak baik), 1.50 - 2.49 (Kurang Baik), 2.50 – 3.49 (cukup baik), 3.50 – 4.49 (baik), dan 4.50 – 5.00 (sangat baik). Hasil dari perhitungan data pada pembahasan yang diperoleh yaitu: aspek harga memperoleh nilai 4 dengan kategori baik, aspek produk memperoleh nilai 3.93 dengan kategori baik, aspek pelayanan memperoleh nilai 3.96 dengan kategori baik, dan aspek lokasi memperoleh nilai 3.75 dengan kategori baik. Dengan skor yang diperoleh, maka seluruh variabel bebas yang diteliti memiliki hasil yang berpengaruh bagi keputusan pembelian konsumen sebab seluruhnya dapat dikategorikan baik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Harga, Produk, Pelayanan, Lokasi dan Keputusan Pembelian
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 21 Feb 2023 08:10
Last Modified: 21 Feb 2023 08:10
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3256

Actions (login required)

View Item View Item