PENGARUH KOMUNIKASI, BUDAYA ORGANISASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOME INDUSTRI KERUPUK UDANG KEMBAR SURABAYA

ALFATIH, JAUHAR ROKHA (2021) PENGARUH KOMUNIKASI, BUDAYA ORGANISASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN HOME INDUSTRI KERUPUK UDANG KEMBAR SURABAYA. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAK - JAUHAR ROKHA ALFATIH - 17210086.pdf

Download (9kB)
[img] Text
BAB I - JAUHAR ROKHA ALFATIH - 17210086.pdf

Download (114kB)
[img] Text
JURNAL - JAUHAR ROKHA ALFATIH - 17210086.pdf

Download (742kB)

Abstract

Persaingan di era globaliasi saat ini semakin ketat, maka sumber daya manusia sangat penting dan harus dikelola dengan baik oleh pimpinan perusahaan untuk menjaga eksistensi perusahaannya. Penelitian ini bertujuan 1) untuk mengetahui pengaruh komunikasi terhadap kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya, 2) Untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya, 3) Untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya, 4) Untuk mengetahui pengaruh secara simultan komunikasi, budaya organisasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah explanatory research dengan pendekatan kuantitatif. Sampel dalam penelitian ini menggunakan 30 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel komunikasi secara parsial atau individu mempengaruhi kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya, variabel budaya organisasi secara parsial atau individu mempengaruhi kinerja karyawan Home Indutri Krupuk Udang Kembar Surabaya, dan variabel lingkungan kerjas secara parsial atau individu mempengaruhi kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya. Sedangkan secara simultan bahwa variabel komunikasi, budaya organisasi, dna lingkungan kerja secara bersama-sama mempengaruh kinerja karyawan Home Industri Krupuk Udang Kembar Surabaya

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: komunikasi, budaya organisasi, lingkungan kerja, kinerja karyawan.
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 03 Apr 2023 06:56
Last Modified: 03 Apr 2023 06:56
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3714

Actions (login required)

View Item View Item