ADITAMA, ADYALDO ILHAM SIDATMAJA (2021) PENGARUH KEMUDAHAN DAN KEMANFAATANE-MONEYTERHADAP KEPUTUSAN PENGGUNAANE-MONEYPADAMASYARAKAT (STUDI KASUS MASYARAKAT SURABAYA SELATAN). Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
18350414 - ABSTRAK ADYALDO ILHAM SIDATMAJA ADITAMA.pdf Download (688kB) |
|
Text
18350414 - BAB 1 ADYALDO ILHAM SIDATMAJA ADITAMA.pdf Download (866kB) |
Abstract
Penelitian ini mengkaji dan menganalisis pengaruh antara kemanfaatan dan kemudahanterhadap keputusan penggunaanE-Money. Penelitian ini menggunakan analisis data yangbersumber dari data primer yaitu dengan menyebar kuesioner ke 8 kecamatan di wilayahSurabaya selatan. metode Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalahclustersamplingdan dihasilkan 105 sampel responden. Alat analisis yang digunakan adalah regresilinear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan variabel kemudahandan kemanfaatanE-Moneyberpengaruh terhadap keputusan penggunaanE-Money,sedangkan secara parsial variabel kemudahan dan kemanfaatanE-Moneyberpengaruhpositif terhadap keputusan penggunaanE-Money, di delapan kecamatan daerah SurabayaSelatan. Serta variabel paling dominan dalam pengaruhnya terhadap keputusan penggunaanE-Moneyadalah variabel kemudahan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | kemudahan, kemanfaatan, keputusan penggunaanElectronic Money |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 10 Feb 2023 08:34 |
Last Modified: | 10 Feb 2023 08:34 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3116 |
Actions (login required)
View Item |