PRASTIYO, HERKY AGUNG (2020) DAMPAK LOYALITAS OVERTIMING KARYAWAN INDOMARET TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DI LAMONGAN DAN GRESIK. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
16210845 - ABSTRAK HERKY AGUNG PRASTIYO.pdf Download (8kB) |
|
Text
16210845 - BAB I HERKY AGUNG PRASTIYO.pdf Download (82kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak loyalitas overtiming terhadap kinerja karyawan Indomaret di Lamongan dan Gresik. Penelitian menggunakan sampel sebanyak 46 responden karyawan PT. Indomarco Prismatama. Data penelitian ini diperoleh dari studi kepustakaan, dokumentasi dan wawancara langsung dengan pihak terkait sesuai tujuan penelitian. Teknik analisis menggunakan model reduksi data, penyajian data dan kemudian penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mekanisme jam kerja karyawan indomaret berdasarkan kontrak dengan kenyataan di lapangan tidak sesuai dikarenakan semua karyawan mempunyai komitmen untuk menyelesaikan pekerjaan yang diberikan dan sudah disepakati bersama di dalam toko indomaret sehingga tidak terjadi kesesuaian. Dalam rasionalitas karyawan terhadap sistem kerja di perusahaan tidak terdapat kesesuaian karena semua karyawan di toko indomaret bekerja melebihi jam kerja yang ditentukan. Dengan demikian dampak yang diberikan tehadap kehidupan karyawan membuat karyawan memiliki kualitas hidup yang kurang, baik kualitas sosial dan budaya serta secara umum semua karyawan merasa kelelahan dan jenuh sehinggamempengaruhi kualitas kinerjanya
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Loyalitas, Overtime, Kinerja Perusahaan |
Subjects: | Manajemen |
Divisions: | S1 Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 29 Oct 2021 04:43 |
Last Modified: | 29 Oct 2021 04:43 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2404 |
Actions (login required)
View Item |