Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Produktivitas Kinerja Karyawan Unit CCR Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Surabaya

RIYANTO, DAFIT (2020) Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Produktivitas Kinerja Karyawan Unit CCR Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Surabaya. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
16211320 - ABSTRAK DAFIT RIYANTO.pdf

Download (24kB)
[img] Text
16211320 - BAB I DAFIT RIYANTO.pdf

Download (66kB)

Abstract

Dalam era persaingan usaha yang semakin ketat, kinerja yang dimiliki karyawan dituntut untuk terus meningkat. Salah satu langkah untuk mempertah- ankan atau meningkatkan kinerja karyawan dapat dilakukan dengan mengevaluasi kinerja karyawan dan melakukan serangkaian perbaikan agar selalu meningkatkan kualitas karyawan tersebut sehingga perusahaan tumbuh dan unggul dalam persain- gan, atau minimal tetap dapat bertahan. Penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel (sampling) pur- posive sampling dengan kuesioner yang disebar sebanyak 50 mengunakan varia- bel motivasi kerja sebesar 72,9% atas jawaban setuju pada pertanyaan kelima yaitu setiap saya mendapat kesulitan, rekan kerja mau memberikan bantuan kepada saya. Hal ini menunjukkan bahwa kerja sama antar karyawan di lingkungan Karyawan Unit CCR Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Surabaya sangat baik. lingkungan kerja hasil terbanyak sebesar 72,9% atas jawaban setuju dengan pertanyaan hubungan saya dengan karyawan lain harmonis

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja, Gaya Kepemimpinan, Produk- tivitas Kerja
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 21 May 2021 04:18
Last Modified: 23 Sep 2021 08:58
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2240

Actions (login required)

View Item View Item