PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, K3, DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JAVA PACIFIC SIDOARJO

SAPUTRO, DWI WISNU (2016) PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, K3, DISIPLIN KERJA DAN MOTIVASI KARYAWAN TERHADAP PRODUKTIFITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. JAVA PACIFIC SIDOARJO. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
12210463 - ABSTRAK DWI WISNU SAPUTRO.pdf

Download (15kB)
[img] Text
12210463 - BAB I DWI WISNU SAPUTRO.pdf

Download (56kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pengaruh Budaya Organisasi, K3, Disiplin Kerja dan Motivasi Karyawan terhadap Produktifitas Kerja Karyawan pada PT. JAVA PACIFIC Sidoarjo. Populasi pada penelitian ini 48 karyawan bagian administrasi dan Sampel dalam penelitian ini adalah 48 orang karyawan staff administrasi PT. JAVA PACIFIC Sidoarjo dengan menggunakan sampel Probabilitas. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Regresi Linier Berganda dan dengan menggunakan rumus, yaitu Y = b + X1 + X2 + X3 + X4 Dan dengan pengujian Hipotesis menggunakan Uji simultan (F), dan Uji parsial t. Setelah di lakukan pengujian hasil uji dari regresi linier berganda Y = 0,497 + 0,058 X1 + 0,045 X2 + 0,046 X3 + 1,006 X4. Dan hasil dari uji simultan F sebesar Regression 163.981 > Residual 9.936 dengan tingkat segnifikan sebesar 0,000 < 0.50, yang artinya variabel Budaya Organisasi, K3, Disiplin Kerja dan Motivasi Karyawan secara simultan mempengaruhi Produktifitas Kerja karyawan. Hasil dari uji parsial T Budaya Organisasi bernilai 0.048, K3 Bernilai 0.048, Disiplin Kerja Bernilai 0.049 dan Motivasi Karyawan bernilai 0.000, yang artinya Variabel Budaya Organisasi, K3, Disiplin Kerja dan Motivasi Karyawan mempengaruhi Produktifitas Kerja karyawan secara parsial. Pada penelitian ini, dibuktikan variabel Motivasi Karyawan paling berpengaruh terhadap Produktifitas Kerja Karyawan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: BUDAYA ORGANISASI, K3, DISIPLIN KERJA, MOTIVASI KARYAWAN DAN PRODUKTIFITAS KERJA
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 19 Nov 2018 07:25
Last Modified: 02 Feb 2023 02:59
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/216

Actions (login required)

View Item View Item