PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN SALURAN DISTRIBUSI DAGING IKAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA UD ASRI PACIRAN LAMONGAN

CAHYANI, INDAH GITA (2019) PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN SALURAN DISTRIBUSI DAGING IKAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MELALUI MINAT BELI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA UD ASRI PACIRAN LAMONGAN. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
15210640 - ABSTRAK INDAH GITA CAHYANI.pdf

Download (27kB)
[img] Text
15210640 - BAB I INDAH GITA CAHYANI.pdf

Download (71kB)
[img] Text
15210640 - JURNAL INDAH GITA CAHYANI.pdf

Download (120kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji dan menganalisis pengaruh kualitas produk dan saluran distribusi daging ikan terhadap keputusan pembelian melalui minat beli sebagai variabel intervening pada UD asri paciran Lamongan, dengan melalui penyebaran data berupa kuisioner, sampel yang diambil secara prosedur yang digunakan untuk menentukan ukuran sampel regresi dengan perhitungan jumlah responden ditetapkan sejumlah 56 responden dengan teknik memilih sampel secara kebetulan (accidental). Kemudian dilakukan analisis terhadap data-data yang diperoleh berupa data kuantitatif dengan tekhnik analisis jalur path (path analysis) dengan menghitung arah koefisien regresi sehingga memperoleh hasil pehitungan, Hasil analisis menyimpulkan bahwaVariabel Kualitas Produk (X1) nilai tHitung adalah 3.276 dan nilai sig 0.037 menunjukkan bahwa Kualitas Produk berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Daging Ikan Pada UD Asri Di Paciran Lamongan, Variabel Saluran distribusi (X2) nilai tHitung adalah 4.082 dan nilai sig 0.015. Hal ini menunjukkan bahwa Saluran distribusi berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Daging Ikan Pada UD Asri Di Paciran Lamongan, Variabel Minat Beli (Z) nilai tHitung adalah 2.937 dan nilai sig 0.039. Hal ini menunjukkan bahwa Minat Beli berpengaruh positif terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Daging Ikan Pada UD Asri Di Paciran Lamongan, hasil pengujian sobel test pengaruh kualitas produk terhadap keputusan pembelian melalui minat beli sebagai variabel intervening memperoleh hasil Nilai Z (26,5) > 0.516 sehingga Ada pengaruh positif antara kualitas produk terhadap keputusan pembelian melalui minat beli daging ikan pada UD Asri di Paciran Lamongan, , hasil pengujian sobel test pengaruh saluran distribusi daging ikan terhadap keputusan pembelian melalui minat beli sebagai variabel intervening memperoleh hasil Nilai Z (19,03) > 0.615 sehingga Ada pengaruh positif antara saluran distribusi terhadap keputusan pembelian melalui minat beli daging ikan pada UD Asri di Paciran Lamongann. Kata Kunci : Kualitas Produk, Saluran Distribusi, Keputusan Pembelian, dan Minat Beli ABSTRACT The purpose of this study was to examine and analyze the effect of product quality and fish meat distribution channels on purchasing decisions through buying interest as an intervening variable on UD Asiran courtship Lamongan, through the distribution of data in the form of questionnaires, procedures taken to determine sample size regression with the calculation of the number of respondents was determined a number of 56 respondents with the technique of choosing samples by chance (accidental). Then an analysis of the data obtained in the form of quantitative data with path path analysis techniques by calculating the direction of the regression coefficient so that the calculation results are obtained. The results of the analysis conclude that Product Quality Variable (X1) t count is 3.276 and sig value 0.037 shows that Product Quality has a positive effect on Consumer Purchase Decisions of Fish Meat at UD Asri in Paciran Lamongan, Distribution Channel Variable (X2) t count is 4.082 and value is 0.015. This shows that the distribution channel has a positive effect on Consumer Meat Purchasing Decisions at UD Asri in Paciran Lamongan, Purchase Interest Variable (Z) t count is 2.937 and sig 0.039. This shows that the Purchase Interest has a positive effect on Consumer Purchase Decisions of Fish Meat At UD Asri in Paciran Lamongan, the results of the sobel test test the effect of product quality on purchasing decisions through buying interest as an intervening variable obtaining Z (26.5)> 0.516 so that there the positive influence between product quality on purchasing decisions through buying fish interest in UD Asri in Paciran Lamongan, the results of the sobel test the effect of fish meat distribution channels on purchasing decisions through buying interest as an intervening variable obtained the value of Z (19.03)> 0.615 so there is a positive influence between the distribution channels on purchasing decisions through buying meat fish interest at UD Asri in Paciran Lamongann. Keywords: Product Quality, Distribution Channels, Purchasing Decisions, and Buying Interests

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Produk, Saluran Distribusi, Keputusan Pembelian, dan Minat Beli
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 09 Oct 2019 07:03
Last Modified: 19 Dec 2022 09:12
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/916

Actions (login required)

View Item View Item