Ismail, R. Moh and Iba, Atarai and Rumagesan, Abdullah and Istiqomah, Titis (2023) Analisis Kompetensi, Kapabilitas, dan Budaya Kerja Partisipatif Masyarakat Adat Raja Petuanan Teluk Pattipi Terhadap Kinerja Blue Economy. JURNAL SCIENTIA, 12 (4). pp. 2250-2255. ISSN 2302-0059
Text
1. Analisis Kompetensi, Kapabilitas, dan Budaya Kerja Partisipatif Masyarakat Adat Raja Petuanan Teluk Pattipi.pdf Download (300kB) |
|
Text
PERREVIEW 1.pdf Download (735kB) |
|
Text
Turnitin 1 - Analisis Kompetensi, Kapabilitas, dan Budaya Kerja Partisipatif Masyarakat Adat Raja Petuanan Teluk Pattipi Terhadap Kinerja Blue Economy.pdf Download (2MB) |
Abstract
Teluk Pattipi merupakan wilayah distrik yang sekaligus menyimpan sejarah luhur adat istiadat, dan budaya masuknya peradaban Islam di Papua dibawah pemangku adat Raja Petuanan Teluk Pattipi. Sebagaimana namanya, maka kawasan ini terdiri dari 9 kampung yang seluruhnya berada di pesisir menghadap ke teluk yang menyimpan eksotika dan keberlimpahan sumber daya alam khas Papua. Penelitian bertujuan menguak potensi partisipatif kinerja ekonomi kreatif masyarakat adat raja petuanan Teluk Pattipi berdasarkan kompetensi, kapabilitas, dan budaya kerjanya. Penelitian dilaksanakan bulan Januari sampai dengan April 2023. Populasi penelitian adalah masyarakat adat pada distrik Teluk Pattipi, dan sampel yang diteliti adalah anggota masyarakat yang memiliki usaha produktif mengolah produk hasil kekayaan alam melalui produksi dan promosi pariwisata serta hal-hal yang terkait langsung. Metode analisis kombinasi kuantitatif menggunakan alat bantu statistik pada perangkat spss dan analisis kualitatif berjenjang menggunakan alat analisis shift share, webbed analysis diagram, dan fish bone diagram dengan pembobotan. Hasil analisis menunjukkan perlunya upaya konkret meningkatkan kapasitas kinerja dan membina masyarakat adat agar mampu membangun jejaring bisnis global yang seluas-luasnya.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kompetensi Kapabilitas Budaya kerja Raja Petuanan Teluk Pattipi Blue Economy |
Subjects: | Ekonomi |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 18 Jan 2024 01:54 |
Last Modified: | 18 Jan 2024 02:05 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/4157 |
Actions (login required)
View Item |