PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, DANA BAGI HASIL PAJAK DAN BELANJA MODAL TERHADAP TINGKAT KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH

SUNDJOTO, SUNDJOTO and Rahayu, Sri and Fitrianty, Rifda and Hariawan, Dedy (2023) PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, DANA BAGI HASIL PAJAK DAN BELANJA MODAL TERHADAP TINGKAT KEMANDIRIAN KEUANGAN DAERAH. CAKRAWALA, 6 (5). pp. 1563-1579. ISSN 2620-8814

[img] Text
PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, DANA BAGI HASIL.pdf

Download (789kB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui: 1) Pengaruh Pajak Daerah terhadap tingkat kemandirian keuangan daerah Propinsi Jawa Timur tahun 2016-2019. 2) Pengaruh Retribusi Daerah tingkat kemandirian keuangan daerah Propinsi Jawa Timur tahun 2016- 2019. 3) Pengaruh Dana bagi Hasil Pajak terhadap tingkat kemandirian keuangan daerah Propinsi Jawa Timur tahun 2016-2019. 4) Pengaruh Belanja Modal terhadap tingkat kemandirian keuangan daerah Propinsi Jawa Timur tahun 2016-2019. Penelitian ini merupakan penelitian diskriftif kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah pemerintah daerah Propinsi Jawa Timur. Data yang digunakan berasal dari Laporan Realisasi APBD tahun 2016 – 2019. Teknik pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi. Uji prasyarat analisis menggunakan uji asumsi klasik, yaitu uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi. Uji hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi linear sederhana dan analisis regresi linear berganda

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Dana Bagi Hasil Pajak, Belanja Modal dan Kemandirian Keuangan daerah
Subjects: Ekonomi
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 30 Oct 2023 12:23
Last Modified: 30 Oct 2023 12:23
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3977

Actions (login required)

View Item View Item