FITRIYANTI, SEPTIANI EKA (2019) PENGARUH RETURN ON ASSET (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE) DAN NET PROFIT MARGIN (NPM) TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PT. SEKAR LAUT, Tbk. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
15310345 - ABSTRAK SEPTIANI EKA FITRIYANTI.pdf Download (30kB) |
|
Text
15310345 - BAB I SEPTIANI EKA FITRIYANTI.pdf Download (70kB) |
|
Text
15310345 - JURNAL SEPTIANI EKA FITRIYANTI.pdf Download (511kB) |
Abstract
Penelitian ini menggunakan analisis rasio keuangan yaitu rasio profitabilitas untuk mengetahui pertumbuhan laba dalam perusahaan. Tujuan khusus penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh ROA, ROE dan NPM terhadap pertumbuhan laba. Jenis penelitian ini adalah Kuantitatif dengan teknik analsis menggunakan analis regresi berganda. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah data Laporan Keuangan pada perusahaan periode 2013- 2017. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Hasil penelitian ini adalah Return On Asset (ROA) mempunyai pengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan PT. Sekar Laut, Tbk, Return On Equity (ROE) mempunyai pengaruh positif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan PT. Sekar Laut, Tbk, Net Profit Margin (NPM) mempunyai pengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap pertumbuhan laba pada perusahaan PT. Sekar Laut, Tbk. Kata kunci : ROA, ROE, NPM, Pertumbuhan Lab
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | ROA, ROE, NPM, Pertumbuhan Lab |
Subjects: | Akuntansi |
Divisions: | S1 Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 04 Apr 2019 03:22 |
Last Modified: | 02 Feb 2023 07:46 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/367 |
Actions (login required)
View Item |