ANALISA SISTEM PENGENDALIAN INTERN ATAS PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA CALIFORNIA FRIED CHICKEN (CFC)

ANDIKA, MUKHAMAD ERIK FIKI (2020) ANALISA SISTEM PENGENDALIAN INTERN ATAS PERSEDIAAN BAHAN BAKU PADA CALIFORNIA FRIED CHICKEN (CFC). Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.

[img] Text
16310497 - ABSTRAK MUKHAMAD ERIK FIKI ANDIKA.pdf

Download (8kB)
[img] Text
16310497 - BAB I MUKHAMAD ERIK FIKI ANDIKA.pdf

Download (359kB)
[img] Text
16310497 - JURNAL MUKHAMAD ERIK FIKI ANDIKA.pdf

Download (446kB)

Abstract

Tujuan managemen dalam suatu perusahaan adalah memaksimalkan laba dari dana-dana yang ditanam dalam perusahaan serta melindungi aset-aset yang ada didalam perusahaan tersebut. Untuk itu diperlukannya suatu pengendalian managemen agar perusahaan terhindar dari kerugian-kerugian yang tidak diinginkan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa sistem pengendalian intern atas persediaan bahan baku tang telah diterapkan oleh California Fried Chickhen Production Surabaya. Jenis penelitian ini ada;ah penelitian keuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Tehnik pengumpulan data menggunakan data sekunder. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini berasal dari laporan inventory selama periode 1Januari 2018 sampai dengan 31 desember 2018. Pengumpulan data dilakukan dengan dokumentasi dan studi kepustakaan. Analisa data dengan menggunakan dengan analisa kebutuhan, analisa persediaan, analisa dan analisa pesanan kembali. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa salah satu fungsi yang terpenting dari suatu perusahaan adalah perencanaan dan pengendalian dengan mengatur sedemikian rupa agar menjamin kelancaran proses produksi. california Fried Chickhen Production Surabaya. pembelian bahan baku yang paling optimal menurut metode EOQ pada tahun 2018 adalah gula 1017,879 kg, RB concentrate179,215 gallon, tepung 346,159 kg, seasoning chiken409 kg danseasoning strips172 kg. Besarnya biaya pemesanan pada California Fried Chicken Production sebesar Rp. 2.500.000. Persediaan pengaman atau safety stockyang harus ada pada tahun 2018. Pada tahun 2018 jumlah persediaan yang boleh ada digudang adalah gula 3841,749 kg, RB concentrate267 gallon, tepung 3620 kg, seasoning chiken 865 kg, seasoning strips253 kg

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Pengendalian Intern, dan Persediaan Bahan Baku,EOQ
Subjects: Akuntansi
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 27 Feb 2023 09:30
Last Modified: 27 Feb 2023 09:30
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3334

Actions (login required)

View Item View Item