MELANIA, MAYA (2022) ANALISIS PERANAN AKUNTANSI PADA USAHA MIKRO KECILMENENGAH (UMKM) (Studi Kasus Pada TokoGriyo MuliaDi Desa Suko, Kecamatan Sukodono,KabupatenSidoarjo). Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
18310276 - ABSTRAK MAYA MELANIA.pdf Download (106kB) |
|
Text
18310276 - BAB 1 MAYA MELANIA.pdf Download (149kB) |
|
Text
18310276 - JURNAL MAYA MELANIA.pdf Download (404kB) |
Abstract
Hingga saat ini UMKM selalu menjadi pilihan bagi sebagian besarmasyarakat untuk sumber penghasilan untuk memenuhi kebutuhan hidup,namun kenyataannya UMKM memiliki kelemahan yang sering terjadi padapengelolaan keuangannya yang selalukurang tertata dengan tepat. Bahkanmasih banyak UMKM yang melakukan pelaporan keuangan tidak sesuai denganketentuan akuntansi maupun Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil,dan Menengah (SAK–EMKM). Dan masih banyak para pelaku usaha yangbelummenerapkan akuntansi karena keterbatasan kemampuan dan wawasandalam pencatatan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi keuanganusaha yang berlaku, salah satunya seperti Toko Griyo Mulia di desa suko,kecamatan sukodono, kabupaten sidoarjo. Penelitian ini bertujuan untukmenjawab tentang bagaimana penerapan akuntansi dan kendala yang dihadapiselama ini dalam pembuatan laporan keuangan Toko Griyo Mulia di desa suko,kecamatan sukodono, kabupaten sidoarjo. Peneltian ini menggunakan metodeanalisis data berupa pendekatan deskriptif kualitatif, objek dalam penelitian iniialah usaha barang harian griyo mulia, data yang dikumpulkan melaluiwawancara, pemberian kuisioner kepada pemilik usaha griyo mulia.Berdasarkan analisis data, hasil penelitian yang didapatkan menunjukan bahwatoko sembako atau barang harian Griyo Mulia sudah menerapkan akuntansiberupa pencatatan keuangan sederhana namun dalam penerapannya belumsesuai dengan ketentuan akuntansi yang benar seperti jurnal, buku besar,neraca saldo, danlaporan keuangan usaha. Serta pemilik toko Griyo Mulia jugabelum memahami dan mengetahui pembuatan laporan keuangan usaha yangsesuai dengan ketentuan akuntansi yang berlaku atau Standar AkuntansiKeuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK–EMKM).
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penerapan Akuntansi, UMKM, SAK EMKM |
Subjects: | Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 06 Feb 2023 08:46 |
Last Modified: | 06 Feb 2023 08:46 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/3072 |
Actions (login required)
View Item |