YUNIANTO, M. RIZAL (2018) PENGARUH KUALITAS PRODUKTERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PENGGUNA PRODUK CDR DENGAN KEPUASAN KONSUMEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (STUDI KASUS PADA EVENT NOBAR FINAL PIALA DUNIA 2018 DI TRANSMART SIDOARJO). Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
14211149 - ABSTRAK M. RIZAL YUNIANTO.pdf Download (114kB) |
|
Text
14211149 - BAB I M. RIZAL YUNIANTO.pdf Download (103kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah : 1) kualitas produk mempengaruhi loyalitas konsumen, 2) kualitas produk mempengaruhi kepuasan konsumen, 3) kepuasan konsumen mempengaruhi loyalitas konsumen. Jenis penelitian yang diusung adalah dengan menggunakan metode penelitian deskriptif dan kuantitatif. Teknik pengambilan sample menggunakan Convenience Sampling. Data diperoleh dengan membagikan kuesioner kepada 80 responden yang terpilih menjadi sample dari total 400 warga Sidoarjo dan sekitarnya yang menjadi peserta nonton bareng Final Piala Dunia 2018 di Transmart Sidoajo yang diselenggarakan oleh Polresta Sidoarjo. Analisis data menggunakan Path Analysis (model gabungan antara model regresi berganda dan model mediasi) Hasil penelitian menunjukkan : 1) kualitas produk mempengaruhi loyalitas konsumen, 2) kualitas produk mempengaruhi kepuasan konsumen, 3) kepuasan konsumen tidak mempengaruhi loyalitas konsumen.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Produk, Kepuasan Konsumen, Loyalitas Konsumen |
Subjects: | Manajemen |
Divisions: | S1 Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 02 Feb 2022 09:21 |
Last Modified: | 02 Feb 2022 09:21 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2596 |
Actions (login required)
View Item |