MUNIR, M GUS (2020) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN DIKLAT TERHADAP KUALITAS SDM YANG DAMPAKNYA PADA PRESTASI KARYAWAN DISHUB PROVINSI JATIM. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
16210084 - ABSTRAK M GUS MUNIR.pdf Download (23kB) |
|
Text
16210084 - BAB I M GUS MUNIR.pdf Download (130kB) |
|
Text
16210084 - JURNAL M GUS MUNIR.pdf Download (836kB) |
Abstract
Dalam penelitian ini dijelaskan bahwa terdapat 100 responden dari seluruh Karyawan DISHUB Provinsi Jatim, dengan rincian jumlah kuisioner yang dibagikan dan berhasil dikumpulkan sebanyak 100 lembar kuisioner. Dengan berhasil terkumpulnya seluruh kuisioner maka dapat diperoleh hasil yang menyatakan bahwasannya frekuensi jumlah responden terbanyak menurut Jenis Kelamin adalah Wanita dengan prosentase 52 persen Dari jumlah responden yang sebanyak 100 responden. Dengan hasil penelitian 1. Disiplin Kerja yang diterapkan Dinas Perhubungan Jawa Timur berpengaruh Signifikan terhadap Kualitas SDM pegawai Dishub Jawa Timur. Dikarenakan semakin tinggi tingkat kedisiplinan pegawai akan mempengaruhi peningkatan kualitas SDMnya. 2.Diklat yang diadakan Dishub Jawa Timur berpengaruh Signifikan terhadap Kualitas SDM pegawai Dishub Provinsi Jatim. Dikarenakan dengan adanya Diklat akan meningkat kompentensi skill, dan pengetahuan. Secara langsung kualitas SDMnya pun meningkat. 3.Disiplin Kerja yang diterapkan Dishub Jawa Timur berpengaruh Signifikan terhadap Prestasi pegawai. Dikarenakan ketika pegawai mempunyai disilpin yang bagus dan suatu Instansi Pemerintah mempunyai budaya kerja dengan tingkat kedisiplinan yang ketat atau bagus, maka akan mempengaruhi kinerja pegawainya. 4.Diklat yang diadakan Dishub Jawa Timur berpengaruh siginfikan terhadap Prestasi pegawai. Dikarenakan dengan adanya kegiatan diklat akan menambah kompetensi, skill, keterampilan, dan pengetahuan pada pegawai. Dan itu memginspiratis pegawai untuk bisa berprestasi dalam bidangnya. 5.Secara tidak langsung Kualitas SDM dapat mempengaruhi secara signifikan pada pengaurh Disiplin Kerja dan Diklat Kerja terhadap Prestasi pegawai Dishub Provinsi Jatim. Dikarenakan kualitas SDM yang kategorinaya expert, atau yang berkompeten dapat mengikuti kedisiplinan dan diklat yang dijalankan Dishub Jawa Timur sehingga dapat menghasilkan pegawai-pegawai yang berprestasi
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Disiplin Kerja, Diklat, Kualitas SDM, dan Prestasi Kerja |
Subjects: | Manajemen |
Divisions: | S1 Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 18 Dec 2021 08:09 |
Last Modified: | 18 Dec 2021 08:09 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2528 |
Actions (login required)
View Item |