WAHYUNINGSIH, NUR ISNAINI (2020) ANALISIS PENGARUH ATMOSFER STORE, KERAGAMAN PRODUK, HARGA PRODUK SERTA KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DI PT. ACE HARDWARE INDONESIA CABANG WARU SIDOARJO. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA SURABAYA.
Text
16210659 - ABSTRAK NUR ISNAINI W.pdf Download (87kB) |
|
Text
16210659 - BAB I NUR ISNAINI W.pdf Download (201kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh atmosfer store, keragaman produk, harga produk serta kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan di PT. Ace Hardware Indonesia cabang Waru Sidoarjo untuk dapat meraih hati para pelanggan serta loyal untuk datang dan membeli di store tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif yaitu, penelitian yang menitikberatkan pada pengujian hipotesa dengan alat Analisa metode statistik dan menghasilkan kesimpulan yang dapat digeneralisasikan. Sampel pada penelitian ini adalah pelanggan yang berkunjung dan melakukan transaksi minimal sebanyak 2 kali di Ace Hardware cabang Waru Sidoarjo. Metode pengambilan sampel penelitian ini menggunakan metode Analisa regresi berganda. Hasil dari penelitian ini adalah : (1) Atmosfer Store berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan, (2) Keragaman Produk berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan, (3) Harga Produk berpengaruh secara signfikan terhadap kepuasan pelanggan, (4) Kualitas Pelayanan berpengaruh secara signifikan terhadap kepuasan pelanggan. Dan ini menunjukkan bahwa konsumen merasa atmosfer store, keragaman produk, harga produk serta kualitas pelayanan sangat berpengaruh penting terhadap kepuasan pelanggan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Atmosfer store, keragaman produk, harga produk, kualitas pelayanan |
Subjects: | Manajemen |
Divisions: | S1 Manajemen |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com |
Date Deposited: | 15 Feb 2021 08:22 |
Last Modified: | 17 Mar 2023 04:44 |
URI: | http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/2123 |
Actions (login required)
View Item |