PENGARUH MOTIF, HARGA JUAL, DAN CITRA MEREK TERHADAP VOLUME PENJUALAN PT. KERAMIK ABADI JAYA GRESIK

ZUHDI, MOH. SYAMSUDDIN (2019) PENGARUH MOTIF, HARGA JUAL, DAN CITRA MEREK TERHADAP VOLUME PENJUALAN PT. KERAMIK ABADI JAYA GRESIK. Diploma thesis, STIE MAHARDHIKA.

[img] Text
16211102 - ABSTRAK MOH. SYAMSUDDIN ZUHDI MZ.pdf

Download (964kB)
[img] Text
16211102 - BAB I MOH. SYAMSUDDIN ZUHDI MZ.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh secara parsial dan simulatan motif, harga jual, dan citra merek terhadap volume penjualan PT. Keramik Abadi Jaya di wilayah Surabaya, Gresik, dan Sidoarjo. Pengambilan sampel dengan menggunakan metode sampling jenuh. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah motif (X1), Harga Jual (X2), Citra Merek (X3), dan Volume Penjualan (Y). Analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan pengujian hipotesis menggunakan uji – t dan uji – F. Berdasarkan hasil pengujian dinyatakan bahwa motif, harga jual dan citra merek secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap volume penjualan PT. Keramik Abadi Jaya. Hasil didapat setelah melakukan pengujian hipotesis menggunakan uji – t dan diperoleh nilai signifikan <0,05. Dimana hasil tersebut menunjukkan terdapat pengaruh signifikan, sehingga hipotesis dan diterima dan terbukti kebenarannya. Sedangkan motif, harga jual, dan citra merek secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap volume penjualan PT. Keramik Abadi Jaya. Hasil didapat setelah melakukan pengujian hipotesis menggunakan uji – F dan diperoleh nilai signifikan <0,05. Dimana hasil tersebut menunujukkan terdapat pengaruh signifikan sehingga hipotesis dapat diterima dan terbukti kebenarannya

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Motif, Harga Jual, Citra Merek, Volume Penjualan
Subjects: Manajemen
Divisions: S1 Manajemen
Depositing User: Unnamed user with email lib.stiemahardhika@gmail.com
Date Deposited: 27 Oct 2020 03:58
Last Modified: 11 Jan 2023 09:49
URI: http://repository.stiemahardhika.ac.id/id/eprint/1848

Actions (login required)

View Item View Item